Resep Cheesy sauce ayam katsu Kiriman dari Novita Ratna Dewi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cheesy sauce ayam katsu Kiriman dari Novita Ratna Dewi
  • Resep Cheesy sauce ayam katsu oleh Novita Ratna Dewi

    Berikut ini adalah resep masakan Cheesy sauce ayam katsu. Resep Cheesy sauce ayam katsu yang dibuat oleh Novita Ratna Dewi cukup untuk .



    cara membuat Cheesy sauce ayam katsu


    Resep Cheesy sauce ayam katsu


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gram ayam filet
    2. 2 sdm saus tiram
    3. 1/2 buah jeruk nipis
    4. 3 sdm tepung terigu
    5. secukupnya Tepung roti
    6. Bahan saus keju:
    7. 80 gram keju quick melt, parut
    8. 150 ml susu UHT full cream
    9. 1 sdm tepung terigu

    Langkah

    1. Potong tipis dan melebar ayam filetnya, lumuri dengan jeruk nipis dan saus tiram hingga rata, diamkan selama 10-15 menit

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Campur tepung terigu dengan sedikit air hingga tekstur yang pas (tidak terlalu cair dan tidak terlalu kental), balurkan ayam filet yang sudah dimarinasi tadi ke adonan ini

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Keluarkan ayam dari adonan tepung, masukkan ke tepung roti hingga rata ke semua sisi ayam

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Goreng ayam di minyak panas dengan api sedang sampai kecokelatan, angkat.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Untuk saus keju, masukkan susu UHT dan parutan keju ke panci atau teflon, aduk-aduk hingga keju meleleh dn tercampur rata.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Masukkan 1 sdm tepung terigu, aduk-aduk hingga saus agak mengental

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Matikan api, tuang saus ke dalam mangkuk selagi masih hangat (kalau dingin sausnya menjadi kental agak padat)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Siap disajikan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Cheesy sauce ayam katsu, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cheesy sauce ayam katsu diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheesy sauce ayam katsu Kiriman dari Novita Ratna Dewi diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Cheesy sauce ayam katsu Kiriman dari Novita Ratna Dewi dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2019/12/resep-cheesy-sauce-ayam-katsu-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==