Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang Karya Friska Ossia-Tanrashop

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang Karya Friska Ossia-Tanrashop
  • Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang oleh Friska Ossia-Tanrashop

    Berikut ini resep memasak Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang. Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang yang ditulis Friska Ossia-Tanrashop dapat disajikan .



    resep makanan Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang


    Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus agar satelit/swallow plain
    2. 1 gelas gula pasir
    3. 1 gelas air
    4. secukupnya pasta makanan
    5. secukupnya gula halus,tuk pemakaian di loyang

    Cara Membuat

    1. Masukkan agar-agar, gula pasir, air, dan pasta ke dalam panci

    2. Panaskan,aduk-aduk hingga mengental, tandany banyak yang sudah menempel di sendok pengaduk

    3. Langsung tuang ke dalam loyang, putar-putar adonan aga-agar hingga semua dasar loyang tertutup, lakukan secara cepat karena adonan cepat mengental

    4. Tunggu hingga adonan agar-agar tidak menempel di jari ketika dipegang

    5. Tambahkan gula halus di tengah-tengah adonan, geser-geser dengan sendok ke daerah adonan lain..pinggir-pinggir loyang jangan sampai terkena gula

    6. Gulung adonan agar-agar secara perlahan,pastikan pinggiran adonan menempel smua dan tidak ada gula halusnya

    7. Gulungan agar-agar dipotong-potong sesuai selera dan langsung masukkan ke dalam toples




    Itulah Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang Karya Friska Ossia-Tanrashop diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Agar-agar jelly roll ala bunda 3bintang Karya Friska Ossia-Tanrashop dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2019/08/resep-agar-agar-jelly-roll-ala-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==