Resep Puding Sutra Leci By Nila Juwita

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Sutra Leci By Nila Juwita
  • Resep Puding Sutra Leci oleh Nila Juwita

    Berikut ini adalah cara membuat Puding Sutra Leci. Resep Puding Sutra Leci yang dishare oleh Nila Juwita bisa jadi 5 porsi.



    bahan dan cara membuat Puding Sutra Leci


    Resep Puding Sutra Leci


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus agar-agar
    2. 250 ml jus leci
    3. 800 ml air putih
    4. 8 sdm gula pasir
    5. 1 kaleng susu evaporasi
    6. Secukupnya mangga potong dadu untuk topping

    Langkah

    20 menit
    1. Dalam panci, campur jus leci dengan air putih. Tambahkan agar-agar bubuk dan gula pasir. Masak hingga mendidih.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Matikan api dan masukkan susu evaporasi sambil terus diaduk-aduk.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Tempatkan dalam wadah dan tunggu hingga set. Tambahkan potongan mangga sebagai topping. Siap dihidangkan. Enak disajikan dingin.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. NB: Penggunaan gula dan topping bisa sesuai selera masing-masing. Tergantung tingkat kemanisan yang diinginkan. Topping juga lebih enak kalo dikasih fla.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Puding Sutra Leci, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Puding Sutra Leci diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Sutra Leci By Nila Juwita diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding Sutra Leci By Nila Juwita dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2018/09/resep-puding-sutra-leci-by-nila-juwita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==