Resep Silky puding susu mangga saus fla Karya anneke Putri

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Silky puding susu mangga saus fla Karya anneke Putri
  • Resep Silky puding susu mangga saus fla oleh anneke Putri

    Berikut ini cara membuat Silky puding susu mangga saus fla. Resep Silky puding susu mangga saus fla yang ditulis anneke Putri cukup untuk 12 cup kecil.



    resep masakan Silky puding susu mangga saus fla


    Resep Silky puding susu mangga saus fla


    Porsi: 12 cup kecil

    Bahan-bahan

    1. 1 sachet puding susu mangga
    2. 1 sachet fla instan (sy pakai my fla)
    3. 1 sdm maizena dilarutkan dg air
    4. secukupnya gula

    Langkah

    1. Puding : Campurkan semua bahan dan aduk2 terus hingga mendidih.tambahkan gula secukupnya.koreksi rasa.angkat,tuang ke dalam cup kecil,dinginkan

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Fla : larutkan 1 sachet fla dg 200 ml air,masak hingga mendidih. Tambahkan gula secukupnya,koreksi rasa. Angkat dan tuang diatas cetakan puding

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Puding siap disajikan.makin dingin makin segaaarr...bikinnya cepet,rasanya pun enak.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Silky puding susu mangga saus fla, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Silky puding susu mangga saus fla diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Silky puding susu mangga saus fla Karya anneke Putri diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Silky puding susu mangga saus fla Karya anneke Putri dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2018/08/resep-silky-puding-susu-mangga-saus-fla.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==