Resep Marmer Cake Pak Sahak oleh Nur Sabatiana
Berikut ini adalah resep masakan Marmer Cake Pak Sahak. Resep Marmer Cake Pak Sahak yang dishare oleh Nur Sabatiana bisa menjadi .
Resep Marmer Cake Pak Sahak
Porsi:
Bahan-bahan
- 150 gr terigu serbaguna
- 15 gr maizena
- 15 gr susu bubik full cream
- 5 butir telur
- 1 sdt emulsifier
- 125 gr gula pasir
- 1 sdt vanilla essence
- 100 gr margarine (blusband cake and cookie)
- 50 ml minyak goreng
- 1 sdt pasta coklat (mimi kopi moka)
Langkah
-
Olesi loyang tulban (mimi diameter 22cm) dgn carlo. Panaskan 10 menit oven di suhu 170-180dc.
-
Ayak jadi satu bahan kering (terigu, maizena, susu bubuk), lelehkan margarine bersama minyak goreng.
-
Dlm mangkuk campur telur, gula, emulsifier dan vanilla. Masuk tepung dan mixer smp putih, mengembang dan berjejak.
-
Matikan mixer dan tuang cairan minyak sedikit2 sambil diaduk spatula. (aduk balik perlahan). Pastikan tdk ada endapan minyak di bawah.
-
Tuang ke loyang tulban dan sisakan 2 sendok sayur.
-
Sisa adonan campur dgn pasta coklat/kopi moka dan tuang melingkar di tengah. Bentuk marmer dgn bantuan tusuk sate atau garpu. Hentak 2-3x agar udara keluar.
-
Oven selama 30-45menit. Test tusuk aja ya moms..
-
Balik ke cooling rak dan dinginkan smp dingin baru dipotong2.
Itulah Resep Marmer Cake Pak Sahak, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Marmer Cake Pak Sahak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Marmer Cake Pak Sahak Oleh Nur Sabatiana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Marmer Cake Pak Sahak Oleh Nur Sabatiana dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2018/04/resep-marmer-cake-pak-sahak-oleh-nur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.