Resep Cookies oreo sprite ala anak kos akhir bulan oleh Reza
Berikut ini cara membuat Cookies oreo sprite ala anak kos akhir bulan. Resep Cookies oreo sprite ala anak kos akhir bulan yang dishare oleh Reza bisa menjadi .
Resep Cookies oreo sprite ala anak kos akhir bulan
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 bungkus oreo, perbungkus isi 10 keping
- 100 ml sprite (bisa pake fanta dll, opsional)
- topping meses, keju, sukade, kacang almond (opsional)
Langkah
-
Remukan 2 bungkus oreo, alus kasar monggo (opsional)
-
Campur kedua bahan tersebut, aduk sampai dapat tekstur kental tidak trlalu encer
-
Siapkan cetakan & panaskan kukusan (ala anak kos pakai magicom)
-
Jika kukusan dirasa sudah panas & siap, masukkan kedalam kukusan & tunggu kurleb 20menit. bisa ditambah topping keju, meses/sukade/ kacang almond atau lainnya
-
Hasilnya mungkin kurang menarik, tapi rasanya enak teksturnya lembut. selamat mencoba & berkreasi
Itulah tadi Resep Cookies oreo sprite ala anak kos akhir bulan, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cookies oreo sprite ala anak kos akhir bulan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cookies oreo sprite ala anak kos akhir bulan - Reza diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cookies oreo sprite ala anak kos akhir bulan - Reza dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2018/04/resep-cookies-oreo-sprite-ala-anak-kos.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.