Resep Bika ambon irit #enakan bikin sendiri oleh Just Kitchen
Berikut ini resep cara membuat Bika ambon irit #enakan bikin sendiri. Resep Bika ambon irit #enakan bikin sendiri yang dishare oleh Just Kitchen cukup untuk 12 porsi.
Resep Bika ambon irit #enakan bikin sendiri
Porsi: 12 porsi
Bahan-bahan
- Bahan cair
- 200 ml Santan
- Serai 1 btg geprek
- 5 lbr Daun jeruk
- 2 lbr Pandan
- 1 sdt Kunyit bubuk
- Telur 2 butir(kocok)
- Mentega 1 sendok(lelehkan)
- Bahan kering:
- 100 gr Tepung kanji
- 50 gr Tepung terigu
- 100 gr Gula
- 1 sdt Garam
- Bahan biang:
- 1 sdt Fermipan
- 50 gr Gula pasir
- 50 ml Air hangat
Langkah
-
Semua bahan cair (kecuali telur dan mentega)di campur dan rebus sampai mendidih...kemudian dinginkan
-
Semua bahan biang di campur aduk sampai rata..diamkan 15 menit
-
Campur semua bahan kering..kemudian masukkan bahan biang dan bahan cair sedikit demi sedikit...aduk sampai merata..kemudian masukan telur dan mentega...aduk sampai tidak ada yg menggumpal...diamkan selama 1 jam dan tutup dgn serbet
-
Panaskan cetakan...masukkan adonan ke cetakan (jgn terlalu penuh)...tidak usah ditutup sampai muncul gelembung...setelah mengering tutup sebntar..angkat dan siap dihidangkan.
Itulah Resep Bika ambon irit #enakan bikin sendiri, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bika ambon irit #enakan bikin sendiri diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bika ambon irit #enakan bikin sendiri Dari Just Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bika ambon irit #enakan bikin sendiri Dari Just Kitchen dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2018/04/resep-bika-ambon-irit-enakan-bikin.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.