Resep Puding Marie 3 lapis - Hani Indriyani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Marie 3 lapis - Hani Indriyani
  • Resep Puding Marie 3 lapis oleh Hani Indriyani

    Dibawah ini adalah resep Puding Marie 3 lapis. Resep Puding Marie 3 lapis yang dishare oleh Hani Indriyani cukup untuk 1 loyamh.



    gambar untuk resep Puding Marie 3 lapis


    Resep Puding Marie 3 lapis


    Porsi: 1 loyamh

    Bahan-bahan

    1. 2 bks Agar-agar plain
    2. 1 bks Agar-agar coklat
    3. 100 gr Mentega cair
    4. 1/4 Gula
    5. 4 butir Kuning telur
    6. 1 bks Biskuit marie
    7. 1/2 kaleng SKM
    8. Chocolatos 2bks (option biar lebih kerasa coklatnya)
    9. 500 ml Air masing-masing lapis

    Cara Membuat

    1. Lapis 1, susun biskuit marie diatas loyang agar, simpan. Nyalakan kompor, masukkan agar2 plain gula ±7sdm tunggu hingga mendidih. Setelah mendidih, masukkan kedalam loyang agar tadi perlahan. Supaya biskuitnya tidak hancur. Setelah itu tunggu hingga dingin dan mengeras.

    2. Lapis tengah, aduk kuning telur, mentega cair dan susu skm menjadi satu. Panaskan kembali agar2 plain dan gula pasir sampai mendidih. Jika sudah mendidih campurkan adonan kuning telur kedalam agar aduk hingga rata sampai mendidih. Jika sudah, lihat adonan lapis 1 sudah mengeras atau belom, jika sudah keras masuk agar lapis kedua.

    3. Lapis 3, masukkan agar2 coklat, gula serta chocolatos. Aduk sampai mendidih. Lakukan seperti lapis 2 tadi.




    Demikianlah tadi Resep Puding Marie 3 lapis, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Puding Marie 3 lapis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Marie 3 lapis - Hani Indriyani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding Marie 3 lapis - Hani Indriyani dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2018/01/resep-puding-marie-3-lapis-hani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==