Resep Capcay putih telur dan bakso Oleh arlina

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Capcay putih telur dan bakso Oleh arlina
  • Resep Capcay putih telur dan bakso oleh arlina

    Inilah cara membuat Capcay putih telur dan bakso. Resep Capcay putih telur dan bakso yang ditulis arlina bisa disajikan .



    resep lengkap untuk Capcay putih telur dan bakso


    Resep Capcay putih telur dan bakso


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 5 btr putih telur (dikukus)
    2. 10 butir bakso sapi
    3. 1 buah wortel
    4. 1 buah brokoli/ kembang kol
    5. 5 lembar sawi putih
    6. 10 buah buncis
    7. 1 butir bawang bombay
    8. 3 butir bawang putih
    9. 1 sdm gula
    10. 1/4 sdt garam
    11. 1/4 sdt kaldu sapi
    12. 1/4 sdt lada aku pake ladaku( sesuai selera
    13. 1 sdm saos tiram
    14. 1 sdm saos tomat
    15. 2 sdm kecap manis

    Cara Membuat

    1. Pertama kukus putih telur dahulu kemudian setelah matang potong kecil2 dadu

    2. Geprek bawang putih dan cincang kemudian tumis hingga harum

    3. Masukan irisan bawang bombay

    4. Masukan putih telur,baso, wortel, masak hingga layu

    5. Masukan semua bumbu dan terakhir sayuran, tumis sebentar hingga layu.

    6. Sajikan




    Demikianlah tadi Resep Capcay putih telur dan bakso, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Capcay putih telur dan bakso diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Capcay putih telur dan bakso Oleh arlina diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Capcay putih telur dan bakso Oleh arlina dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2018/01/resep-capcay-putih-telur-dan-bakso-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==