Resep Spaghetti Saus Sarden oleh Arista Jepara | IG Arista Noor Rahmanti
Berikut ini adalah resep Spaghetti Saus Sarden. Resep Spaghetti Saus Sarden yang dibuat oleh Arista Jepara | IG Arista Noor Rahmanti cukup untuk 2 orang.
Resep Spaghetti Saus Sarden
Porsi: 2 orang
Bahan-bahan
- 50 gram spaghetti (saat masih mentah)
- 1 kaleng kecil sarden (bisa pakai yang tuna, mackarel dari berbagai merk ya)
- 1/2 bawang bombay (cincang)
- 2 batang daun bawang
- 1/2 sdm gula merah
- secukupnya gula pasir dan garam
- secukupnya minyak goreng
- secukupnya air
- bubuk cabe (bila suka pedas)
Cara Membuat
-
Didihkan air untuk merebus spaghetti. Dalam sebuah wajan tumis bawang bombay hingga harum dan layu, masukkan sardine plus saosnya tambahkan 100ml air, kecilkan api tutup wajan.
-
Masukkan spaghetti dalam air mendidih, tambahkan sejumput garam, ingat jangan gunakan api terlalu besar ya dan sabar jika memasak spaghetti. Pada umumnya spaghetti akan lunak setelah kurang lebih 9 menit direbus dalam air mendidih.
-
Iris-iris tipis daun bawang masukkan ke dalam sardine, tambahkan gula merah, gula pasir dan garam. Taburi dengan bubuk cabe sesuai selera. Tes rasa.
-
Angkat spaghetti jika sudah benar-benar lunak, siapkan piring. Sajikan spaghetti dengan saus sardine.
-
Selamat mencoba.
Demikianlah Resep Spaghetti Saus Sarden, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Spaghetti Saus Sarden diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Spaghetti Saus Sarden Dari Arista Jepara | IG Arista Noor Rahmanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Spaghetti Saus Sarden Dari Arista Jepara | IG Arista Noor Rahmanti dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2016/09/resep-spaghetti-saus-sarden-dari-arista.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.