Resep Coklat Kurma isi (cokusi) coklat/keju/mede oleh Lia's Kitchen
Inilah resep Coklat Kurma isi (cokusi) coklat/keju/mede. Resep Coklat Kurma isi (cokusi) coklat/keju/mede yang dibuat oleh Lia's Kitchen bisa jadi 1 porsi.
Resep Coklat Kurma isi (cokusi) coklat/keju/mede
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 24 biji kurma super (yg besar ya)
- 200 gr DCC (bs merk collata,marcolade,dll)
- filling coklat/keju/kacang mede buat isian
- spikel / keju parut /coklat leleh untuk toping
Cara Membuat
-
Lelehkan DCC dengan cara di tim
-
Masukkan kurma yg sudah di buang isinya dan diganti isian sesuai selera kedalam lelehan coklat
-
Beri toping suka2
-
Simpan di lemari es sebentar aja (kurleb 10 menit)
-
Alasi kurma dengan papper cup, Tata dalam toples syantikkk...
-
Selamat mencoba
-
Ini contoh yg udah siap jual ????
Demikianlah tadi Resep Coklat Kurma isi (cokusi) coklat/keju/mede, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Coklat Kurma isi (cokusi) coklat/keju/mede diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Coklat Kurma isi (cokusi) coklat/keju/mede Kiriman dari Lia's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Coklat Kurma isi (cokusi) coklat/keju/mede Kiriman dari Lia's Kitchen dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2016/01/resep-coklat-kurma-isi-cokusi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.