Resep Pancake Oat Choco Banana Kiriman dari Oka

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pancake Oat Choco Banana Kiriman dari Oka
  • Resep Pancake Oat Choco Banana oleh Oka

    Inilah resep Pancake Oat Choco Banana. Resep Pancake Oat Choco Banana yang ditulis Oka cukup untuk .



    gambar untuk resep Pancake Oat Choco Banana


    Resep Pancake Oat Choco Banana


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 8 sdm oat (oat instan)
    2. 2 buah pisang
    3. 1 butir telur
    4. 3 sdm tepung terigu
    5. 2 sdm gula pasir
    6. 5 sdm susu coklat cair (susu UHT)
    7. 1 sdm mentega
    8. 1 sdm susu kental manis rasa coklat
    9. Topping :
    10. Oreo (Sesuai Selera)

    Langkah

    1. Lumatkan pisang sampai halus

    2. Campur telur dengan lumatan pisang sampai tercampur rata

    3. Masukkan oat lalu susu coklat cair, aduk adonan

    4. Masukkan gula dan mentega

    5. Masukkan terigu, aduk sampai bahan tercampur semua

    6. Panaskan teflon dengan api kecil, tidak perlu menggunakan minyak lagi atau mentega diatas teflon

    7. Masukkan adonan sedikit demi sedikit sekitar dua sendok makan (balik adonan bila satu sisi sudah matang)

    8. Sajikan di p iring, lalu taburi dengan oreo + susu kental manis coklat




    Demikianlah Resep Pancake Oat Choco Banana, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pancake Oat Choco Banana diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pancake Oat Choco Banana Kiriman dari Oka diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Pancake Oat Choco Banana Kiriman dari Oka dengan alamat Url: https://bilya57.blogspot.com/2015/10/resep-pancake-oat-choco-banana-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==